Stock Split merupakan pemecahan nilai nominal saham ke dalam nilai yang lebih kecil. Tindakan ini akan menaikkan jumlah lembar saham yang beredar. Misalnya dalam satu saham dipecah menjadi tiga, berarti perusahaan mengeluarkan tiga saham baru untuk setiap satu saham yang sebelumnya dimiliki.
Tujuan dari stock split ini adalah untuk meletakkan harga saham pada trading range tertentu.
No comments:
Post a Comment