Dengan demikian instrumen pasar uang ditandai dengan jatuh tempo jangka pendek, tingkat resiko yang rendah, likuid dan tingkat keuntungan yang kompoetitif sebagai pencerminan resiko masing-masing aset dan kondisi ekonomi.
Pasar uang terbentuk karena individu, perushaan pemerintah dan lembaga keuangan lainnya memiliki kelebihan dana yang bersifat sementara sehingga memerlukan investasi jangka pendek, pada saat yang sama ada pihak-pihak yang memerlukan dana dalam jangka pendek.
Tiga jenis instrumen pasar uang adalah"
- obligasi pemerintah
- sertifikat deposito
- commercial paper.
No comments:
Post a Comment